Tuesday, March 30, 2010

Roti Unyil Praktis

sumber : file milis dapurbunda

posted  by dapurbunda


Bahan:

400 gr tepung cakra
100 gr tepung segitiga biru
1 btr telur
100 gr gula pasir
1 bks fermipan (11gr)
75 gr mentega
200 cc air

olesan:
1 kuning telur
2 sdm susu evaporated


Cara:

- semua bahan [kecuali air] dicampur dan diuleni.
- tambahkan air, sambil terus diuleni hingga kalis, diamkan 30 menit hingga
mengembang.
- kempiskan adonan, timbang adonan @10gr
- bentuk sesuai selera, diamkan 30 menit [hingga mengembang]
- oles bagian atasnya dengan campuran susu evaporated dan kuning telur [1:2]
- oven hingga matang [bagian atas kecoklatan]
- angkat, sajikan.

 

No comments:

Post a Comment

Search

Search on Web