Tart Pindakas
sumber : file milis dapurbunda
Echa
BAHAN:
250 gr tepung terigu
175 gr mentega
1 butir kuning telur
1/8 sdt garam
3 sdm air es
ISI:
250 gr gula pasir
200 cc krim kental
25 cc madu
250 gr pindakas
selai nanas secukupnya
CARA MEMBUATNYA:
1. Aduk semua bahan pai sampai berbutir-butir, diamkan dalam lemari pendingin
selama 10 menit, sisihkan.
2. Giling adonan tebal 1/2 cm, lalu cetak dalam cetakan pai diameter 15 cm,
sisihkan. Sisihkan sebagian adonan untuk tutup pai.
3. Buat isi: lelehkan gula pasir dan buat karamel. Masukkan krim kental yang
telah dikocok, aduk terus sampai mengental. Tambahkan madu dan pindakase, aduk
rata.
4. Tuangkan adonan pindakas dalam pai. Tutup pai dengan sisa adonan. Olesi
atasnya dengan kuning telur.
5. Panggang dalam oven sampai matang, angkat, dinginkan. Olesi atasnya dengan
jam nanas, potong, dan sajikan.
Untuk 6 orang
sumber : file milis dapurbunda
Echa
BAHAN:
250 gr tepung terigu
175 gr mentega
1 butir kuning telur
1/8 sdt garam
3 sdm air es
ISI:
250 gr gula pasir
200 cc krim kental
25 cc madu
250 gr pindakas
selai nanas secukupnya
CARA MEMBUATNYA:
1. Aduk semua bahan pai sampai berbutir-butir, diamkan dalam lemari pendingin
selama 10 menit, sisihkan.
2. Giling adonan tebal 1/2 cm, lalu cetak dalam cetakan pai diameter 15 cm,
sisihkan. Sisihkan sebagian adonan untuk tutup pai.
3. Buat isi: lelehkan gula pasir dan buat karamel. Masukkan krim kental yang
telah dikocok, aduk terus sampai mengental. Tambahkan madu dan pindakase, aduk
rata.
4. Tuangkan adonan pindakas dalam pai. Tutup pai dengan sisa adonan. Olesi
atasnya dengan kuning telur.
5. Panggang dalam oven sampai matang, angkat, dinginkan. Olesi atasnya dengan
jam nanas, potong, dan sajikan.
Untuk 6 orang
No comments:
Post a Comment