Sunday, April 18, 2010

Basic Pancake

Basic Pancake

sumber : file milis dapurbunda

1 cup tepung terigu
2 sdm gula pasir
2 sdt baking powder
3/4 cup milk
1/2 sdt garam
1 telur, kocok lepas
2 sdm mentega/margarin leleh

- Campur bersama: terigu, gula dan baking powder ke dalam mangkuk atau pitcher.
- Aduk garam ke dalam susu hingga larut. Campur susu, telur dan mentega
leleh, aduk.
- Tuang sedikit demi sedikit campuran susu ke dalam tepung sambil diaduk
perlahan-lahan. Adonan cukup diaduk sampai tercampur saja (asal tercampur),
tidak perlu sampai halus. Adonan ini memang lumpy (bergerunjul).
- Tuangkan kurang lebih 3 sdm adonan pada pan yang telah panas dan diberi
sedikit mentega/minya (kalau teflon tidak perlu). Masak sampai terbentuk
lubang-lubang pada permukaan pancake, kemudian balik dan matangkan sisi
satunya lagi.
- Hidangkan dengan butter dan syrup (Golden, maple, selai, madu, etc.)

(Source: The Doubleday Cookbook Volume 2 - Jean Anderson & Elaine Hanna

No comments:

Post a Comment

Search

Search on Web